Ivan Lanin Berbagi Cara Menulis Surat Bisnis dan Resmi

Reporter

Fadhli Sofyan

Editor

Tempo.co

Rabu, 15 Januari 2020 15:09 WIB

Pakar Bahasa Indonesia Ivan Lanin di Hotel Aston Rasuna, Jakarta, Senin, 16 September 2019. TEMPO/Muhammad Hidayat

TEMPO.CO, Jakarta - Tempo Institute membuka pelatihan Menulis Surat Bisnis dan Resmi Bersama Ivan Lanin. Ivan, seorang konsultan bisnis dan mantan direktur perusahaan teknologi ini berbagi mengenai tata cara merangkai surat resmi. Pria yang namanya populer di kalangan anak milenial sebagai selebtwit ini akan menampilkan berbagai peraturan dan dasar hukumyang digunakan sebagai panduan menulis surat resmi.

"Keterampilan bahasa diperlukan untuk pekerja profesional," ujar Ivan Lanin ketika mengajar di pelatihan mahir berbahasa bersama KSEI pada 15 Agustus 2019 lalu. Ivan menilai pembuatan surat, penyusunan laporan, penyajian presentasi, hingga pelaksanaan rapat memerlukan kecakapan bahasa yang baik. Setiap naskah resmi, misalnya surat, laporan, atau pedoman, memiliki format bermacam-macam. Kalau kita berfokus pada format tertentu, waktu kita akan habis. Yang terpenting adalah kita paham konsep dasarnya.

Di pelatihan Menulis Surat Bisnis, peserta akan belajar sampai mampu menulis surat bisnis yang efektif sehingga lebih mudah dipahami. Selama dua hari, peserta akan mempelajari soal korespondensi bisnis, tahap penulisan korespondensi bisnis, penulisan pesan positif/negatif/persuasif, kalimat efektif, dan merangkai surat resmi.

Pelatihan ini terbuka untuk publik, terutama untuk staf/manager perusahaan swasta, humas, hingga Aparatur Sipil Negara yang kerap berurusan dengan surat menyurat. Pelatihan ini akan dilaksanakan pada 12-13 Februari di Gedung Tempo, Jakarta. "Peserta akan belajar dan praktik di kelas secara intensif" ujar Yus Ardhiansyah, Kepala Divisi Pelatihan Tempo Institute.

Informasi selengkapnya dapat menghubungi Vany di telepon/whatsapp 081288151738 atau email ke vany@tempo-institute.org. Anda juga bisa daftar secara online di kelas.tempo-institute.org. Peserta pelatihan Tempo Institute mendapat fasilitas t-shirt, buku Jurnalistik Dasar: Resep dari Dapur Tempo, sertifikat, konsumsi selama pelatihan, dan voucher kelas online senilai Rp150.000. Kelas akan terselenggara jika peserta berjumlah minimal delapan orang.

Advertising
Advertising

Tempo Institute adalah sayap dari Tempo Media Group yang bergerak di bidang pendidikan, khususnya jurnalistik dan komunikasi. Sejak 2009, pelatihan Tempo Institute sudah melahirkan lebih dari 2000 orang alumni yang tersebar di berbagai penjuru Indonesia. Mereka datang dari berbagai latar belakang, mulai dari korporasi, pemerintahan, perguruan tinggi, media, pekerja lepas dan lain-lain.

Artikel

Berita terkait

7 Cara Glow Up untuk Pria Agar Penampilan Berseri

3 hari lalu

7 Cara Glow Up untuk Pria Agar Penampilan Berseri

Cara glow up untuk pria mudah. Selain merawat kulit, Anda juga harus menjalani pola hidup sehat, mulai dari istirahat cukup hingga makan bergizi.

Baca Selengkapnya

Olahraga dan Modifikasi Gaya Hidup, Investasi Kesehatan bagi Anak Muda

9 hari lalu

Olahraga dan Modifikasi Gaya Hidup, Investasi Kesehatan bagi Anak Muda

Olahraga bisa menjadi investasi kesehatan di masa datang dan penting bagi anak muda zaman sekarang mengubah gaya hidup sehat dengan rajin berolahraga.

Baca Selengkapnya

LPDB-KUMKM Dorong Koperasi Sektor Produktif Akses Dana Bergulir

15 hari lalu

LPDB-KUMKM Dorong Koperasi Sektor Produktif Akses Dana Bergulir

LPDB-KUMKM melakukan penjajakan dengan industri gula nasional.

Baca Selengkapnya

Gaya Hidup Kebaratan Bikin Kasus Kanker pada Orang Muda Meningkat

16 hari lalu

Gaya Hidup Kebaratan Bikin Kasus Kanker pada Orang Muda Meningkat

Gaya hidup tidak sehat dan cenderung kebarat-baratan memicu pasien kanker usia muda semakin banyak.

Baca Selengkapnya

Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel, Ekonom: Prioritaskan Anggaran untuk Sektor Produktif

18 hari lalu

Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel, Ekonom: Prioritaskan Anggaran untuk Sektor Produktif

Di tengah konflik Iran-Israel, pemerintah mesti memprioritaskan anggaran yang bisa membangkitkan sektor bisnis lebih produktif.

Baca Selengkapnya

4 Program Kesehatan yang Bisa Dorong Produktivitas Karyawan

28 hari lalu

4 Program Kesehatan yang Bisa Dorong Produktivitas Karyawan

Produktivitas karyawan yang tinggi harus dibarengi dengan perhatian dan dukungan yang memadai dari perusahaan. Apa saja benefit yang bisa ditawarkan?

Baca Selengkapnya

Inilah Faktor Risiko dan Pencegahan Penyakit Batu Ginjal

39 hari lalu

Inilah Faktor Risiko dan Pencegahan Penyakit Batu Ginjal

Dengan pengetahuan yang tepat dan tindakan pencegahan yang sesuai, risiko terjadinya batu ginjal dapat diminimalkan.

Baca Selengkapnya

Jalan Kaki dan Naik Tangga Bantu Kurangi Risiko Penyakit di Tubuh

43 hari lalu

Jalan Kaki dan Naik Tangga Bantu Kurangi Risiko Penyakit di Tubuh

Aktivitas jalan kaki dan menaiki tangga adalah gaya hidup yang baik bisa mengurangi risiko penyakit bagi tubuh.

Baca Selengkapnya

Sebab Ada Orang yang Lebih Panjang Umur Dibanding yang Lain

53 hari lalu

Sebab Ada Orang yang Lebih Panjang Umur Dibanding yang Lain

Ada orang yang diberi anugerah panjang umur. Pakar pun menyebut berbagai faktor yang mempengaruhi.

Baca Selengkapnya

Cara Mengobati dan Mencegah Kanker Usus Besar

8 Maret 2024

Cara Mengobati dan Mencegah Kanker Usus Besar

Seorang dokter akan merancang rencana pengobatan yang terbaik sesuai dengan kondisi pasien kanker usus besar tersebut.

Baca Selengkapnya